Rabu, 07 Maret 2012

Ide

Udah lama gak ngeblog jadi banyak yang mau gua tulis, tapi saking banyaknya yang mau gua keluari malah jadi mampet. istilahnya mah lo mau keluarin 5 bola diameter 5 senti dari dalem lobang diameter 2.5 senti. Jelas gak bisa keluar lah, kalo bisa keluar juga lama. hufh

Selasa, 21 Februari 2012

Pemimpin

Gua dapet ilham untuk nulis posting ini waktu gua kuliah tadi pagi. Tau kenapa gua bisa dapet ilham malah waktu kuliah? (gak gua saranin untuk mahasiswa yang pengen cepet lulus) Waktu di kuliah tadi gua ngelamun! hahaha. Oke deh langsung aja ke inti masalahnya.

Minggu, 19 Februari 2012

Three Idiots

Lakukan apa yang lo suka maka semua yang lo lakukan akan seperti bermain. Itu makna yang gua dapet dari nonton Three Idiots, Film yang keluar dari indsutri film Bollywood. Film yang keluar tahun 2009 ini di bintangi Aamir Khan (Ranchoddas Shamaldas Chanchad "Rancho" alias Phunsukh Wangdu), Kareena Kapoor, R. Madhavan (Farhan Qureshi), Sharman Joshi (Raju Rastogi), Omi Vaaidya (Chatur "Silencer" Ramalingam), dan Boman IRani (Professor Viru "Virus" Sahastrabudhhe ). Film yang alur ceritanya maju mundur ini mengajarkan kita untuk melakukan apa yang kita suka.

Waktu

Hal yang paling berharga menurut gua yang pertama adalah waktu,
Karena waktu sesuatu yang gak bisa gua dapet lagi setelah waktu itu berlalu. Kalo orang lain menganggap uang yang paling berharga di dunia ini, bahkan uang gak bisa membeli waktu yang udah terlewat kembali. Yang lain menganggap kesehatan yang paling penting tapi dengan seiring nya waktu orang yang sehat bahkan bisa sakit, orang sakit bisa jadi sehat.

Dukun dan Air

Dunia ini sudah korup, atau hanya di negara ini yang akal pikiran manusianya sudah korup? Hal-hal berbau mistis sudah marak di perbincangkan, gua gak abis pikir kenapa hal-hal berbau mistis begitu cepat di percaya?